Objek Animasi dan Hyperlink Pada Microsoft Power Point
- Mudah digunakan bahkan untuk pemula sekalipun.
- Tersedia beragam desain dan template yang menarik.
- Dapat dibuat dalam berbagai format data.
- Dapat mengedit foto secara langsung.
- Adanya fitur pergerakan seperti Transition dan Custom Animation.
- Adanya fitur untuk memasukkan konten dari lain aplikasi yang mendukung OLE (Object Linking and Embedding).
- Adanya licensi yang memungkinkan penggunanya untuk membayar program aplikasi powerpoint ini.
Animasi adalah seperangkat efek yang dapat diterapkan pada objek yang ada pada slide presentasi. Seperti efek untuk memunculkan objek, untuk menghilangkan, membuat penekanan, memindahkan posisi atau yang lain.Animasi jika digunakan dengan tepat akan menjadikan presentasi lebih interaktif, dapat membantu menjaga fokus audiens pada bahasan presentasi dan juga menjadikan presentasi menjadi lebih menarik.
Jenis-Jenis Animasi Power Point.
1. Entrance
Entrance adalah jenis animasi yang berfungsi untuk memunculkan objek pada slide powerpoint. Misalnya seperti efek fade, flyin, float in, wipe, basic zoom dan peek in.
Jenis-jenis Hyperlink
- Absolute Address
- Relatif Address
- Link Section
Cara Menambahkan Animasi di Power Point
- Pilih obyek yang akan diberi animasi.
- klik animation dan pilih animasi yang akan digunakan.
- Tentukan dari mana arah munculnya animasi.
- Atur bagian timing animasinya.
- Pilih obyek selanjutnya yang akan diberi animasi dan lakukan pengaturannya.
Cara Menambahkan Hyperlink di Power Ponit
- Blok bagian teks tertentu dalam file Word/ Excel/ Power Point yang ingin ditautkan dengan file lain
- Kemudian pilih menu “Insert” lalu klik “Hyperlink”. Secara otomatis Anda akan diarahkan ke tampilan file manager, lalu pilih file mana yang akan Anda jadikan hyperlink.
- Setelah memilih file yang dijadikan hyperlink, klik OK
Untuk lebih jelasnya mari kita praktek langsung dengan menonton vidio di bawah ini agar lebih jelas cara mudah menggunakan animasi dan hyperlink pada power point
Semoga Bermanfaat😊
Komentar
Posting Komentar